Aplikasi Perpustakaan Gratis dan Terbaik di Tahun Ini

Aplikasi Perpustakaan

Seberapa penting sih aplikasi perpustakaan digital di jaman sekaang ini? Salah satu contoh misalnya, jika ada peminjaman dan pengembalian buku sekolah pasti seseorang diwajibkan memiliki kartu anggota.

Hal itu karena untuk membantu dalam melakukan pendataan siapa, kapan, dan buku apa yang dipinjamkan.

Dan untuk membuat data tersebut ada beberapa kemudahan yang dapat digunakan salah satunya dengan menggunakan aplikasi.

Untuk mengetahui lebih jelas seperti apa aplikasi itu? Maka ketahui secara langsung dibawah ini.

Daftar Isi

Aplikasi Perpustakaan

1. BIBLIO

Aplikasi Perpustakaan

Mencari aplikasi perpustakaan yang kaya akan fitur bukanlah hal sulit, karena sekarang ada BIBLIO.

Dengan berbagai fitur berguna yang diantaranya dapat digunakan untuk mengisi nomor indeks, koleksi, hingga ISBN.

Dan tidak hanya itu BIBLIO juga dapat digunakan untuk mencatat serta menambahkan item-item selain buku loh.

Untuk mendapatkan aplikasi perpustakaan seperti BIBLIO sobat dapat mendownload nya disini.

2. My Ebook Library

My Ebook Library dapat menyimpan data yang didukung berbagai format penyimpanan seperti PDF, DOC, hingga HTML.

Untuk fitur My Ebook Library bisa disebut sederhana dan tidak sebanyak yang ada di Biblio.

Tetapi jangan anggap remeh karena My Ebook Library dapat menentukan lokasi buku yang ada di perpustakaan.

Apabila sobat tertarik untuk menggunakan My Ebook Library download aplikasi nya disini.

3. Software Perpustakaan

Aplikasi Perpustakaan

Kali ini ada juga aplikasi perpustakaan yang hadir dengan tampilan sederhana yang dimaksud untuk mudah di operasi kan.

Tapi Meski rancangan Software Perpustakaan itu sederhana tapi aplikasi ini mempunyai fitur yang beragam.

Salah satunya untuk mendata buku, anggota perpustakaan, cetak label barcode, dan masih banyak lainnya.

Dan untuk mendapatkan Software Perpustakaan terdapat 2 versi trial dan full version, download saja disini.

4. Learning Management System (LMS)

Dengan menggunakan LMS pengelolaan perpustakaan lebih mudah dengan membuat data rincian.

Dan dengan LMS sobat dapat membuat registrasi buku, registrasi anggota, hingga registrasi donatur.

Pokoknya LMS memberikan kemudahan untuk melihat entri buku supaya tidak terjadi keterlambatan  pengembalian.

Dan untuk memiliki aplikasi perpustakaan LMS sobat bisa mendownload nya terlebih dahulu disini.

5. BiblioteQ

Aplikasi Perpustakaan

Berbagai cara dapat sobat lakukan untuk mengubah informasi data yang ada di perpustakaan.

Seperti menambahkan serta menghapus item pada menu yang dapat dilakukan dengan menggunakan BiblioteQ.

Kemudahan tersebut juga dapat digunakan untuk selain buku, misalnya jurnal, majalah, hingga video game.

Jika sobat tertarik dengan menggunakan BiblioteQ dapat memilikinya dengan klik disini.

6. Calibre eBook Management

Aplikasi Perpustakaan

Ada lagi kemudahan untuk mengelola data di perpustakaan dengan menggunakan Calibre eBook Management.

Calibre eBook Management didukung dengan penyimpanan PDF, HTML, hingga file Word processor.

Kemudahan lain yang dimiliki aplikasi perpustakaan ini adalah dapat menambahkan buku dari file arship.

Sobat dapat memiliki aplikasi perpustakaan Calibre eBook Management dengan mendownload nya disini.

7. School Library System

Apakah sobat mencari aplikasi perpustakaan untuk manajemen perpustakaan sekolah? Maka gunakan School Libray System.

Selain dapat menambahkan informasi buku, sobat juga dapat membuat kartu identitas murid dari nama, kelas, dan alamat.

Selain itu School Libray System juga membantu untuk membuat data peminjaman dan pengembalian buku.

Jika sobat berminat untuk menginstall School Libray System maka klik saja disini.

8. Book Tracker

Aplikasi Perpustakaan

Memiliki perpustakaan pribadi tentunya diperlukan ketelitian yang extra untuk melakukan pendataan buku.

Dan untuk itu sobat gunakan saja Book Tracker, karena resiko yang dihadapi juga lebih besar terhadap kehilangan buku.

Mengenai fitur di Book Tracker hampir sama dengan aplikasi perpustakaan lainnya seperti merubah judul, penulis, hingga lainnya.

Jika ingin menggunakan Book Tracker maka sobat download aplikasinya disini.

9. bookTome

Aplikasi Perpustakaan

bookTome merupakan salah satu aplikasi perpus yang cocok untuk mengelola perpus dan gratis.

Jika dibandingkan dengan aplikasi perpus lainnya bookTome memiliki keunggulan bisa dikatakan cukup wow.

Karena bisa menambahkan buku dari dari Amazon, tentunya ini berbeda dari aplikasi perpustakaan lainnya.

Jika sobat tertarik untuk menggunakan bookTome sobat bisa mendapatkannya dengan klik disini.

10. Library System

Library System merupakan aplikasi perpustakaan dengan tampilan sederhana dari JAR atau Java Archive.

Dengan menggunakan Library System sobat dapat menambahkan buku, mencari buku, serta menghapus buku.

Aplikasi ini memiliki tampilan sederhana tapi fitur yang dimiliki bisa diandalkan dalam mengelola perpustakaan.

Apabila sobat ingin menggunakan Library System maka download terlebih dahulu dengan klik disini.

Catatan

Itulah beberapa aplikasi perpus yang dapat sobat gunakan dalam mengelola dan mengatur perpustakaan.

Jika ingin mengetahui lebih banyak lagi aplikasi atau tutorial bermanfaat lainnya kalian bisa mengunjungi beranda situs.

You May Also Like