Aplikasi Pembersih Sampah

Aplikasi Pembersih Sampah

Performa PC yang tadinya ngebut tetapi kondisi dan keadaannya tidak diperhatikan lama-lama berjalan bagai siput.

Lambat dan berat merupakan ciri khas dari PC yang sudah terlalu banyak sampah yang menumpuk dari keadaan baru menjadi satu.

Lalu bagaimana cara untuk mengembalikan performa PC yang tadinya lambat menjadi ngebut seperti saat baru?

Nah, untuk itu gunakan aplikasi pembersih sampah yang dapat membersihkan file di PC berikut ini.

Daftar Isi

Aplikasi Pembersih Sampah

1. CCleaner

Aplikasi Pembersih Sampah

Banyak pengguna PC yang mempercayai Ccleaner sebagai aplikasi pembersih terbaik yang mampu membersihkan registry.

Hal ini dapat dilihat dari fitur yang ada di Ccleaner dapat membersihkan chache yang ditinggalkan oleh browser.

Ccleaner sendiri mempunyai ukuran kecil sehingga itu tidak akan membebani resource saat dioperasikan.

Terlebih kalau Ccleaner dapat digunakan secara gratis, dan apabila sobat ingin menggunakannya bisa mendownload nya disini.

2. Razer Cortex: System Booster

Aplikasi Pembersih Sampah

Mendengar nama Razer Cortex: System Booster sudah pasti akan ter pintas kalau ini adalah aplikasi resmi dari Razer.

Hal itu benar adanya, ditambah lagi Razer Cortex merupakan aplikasi All-in-one yang berfungsi untuk kebutuhan game.

Sudah pasti Razer Cortex: System Booster cocok sekali digunakan untuk sobat yang suka bermain game di PC.

Dan jika tertarik menggunakan Razer Cortex: System Booster, sobat dapat menggunakannya dengan mendownload nya disini.

3. BleachBit

Aplikasi Pembersih Sampah

Kali ini ada BleachBit yang bisa digunakan untuk membersihkan file junk, cache, cookie, registry, dan lainnya.

Aplikasi pembersih yang dirilis 11 tahun lalu dapat mempercepat kinerja PC dengan membersihkan file yang tidak digunakan.

BleachBit juga dapat digunakan untuk menghapus file hingga dapat menghapus ruang disk yang kosong.

Dengan kelebihan tersebut BleachBit merupakan pilihan yang tepat, dan mendownload nya disini.

4. Wise Disk

Aplikasi Pembersih Sampah

Mencari aplikasi portabel buka lah hal sulit, meski kebanyakan aplikasi harus terpasang terlebih dahulu di pc.

Hal itu justru berbeda dengan Wise Disk, meski dengan menggunakan flashdisk aplikasi ini tetap bisa digunakan di pc.

Dan yang menarik di Wise Disk ada fitur yang bisa mengatur jadwal membersihkan sampah file secara otomatis.

Dengan waktu yang telah ditetapkan maka file sampah yang ada akan dihapus dengan sendirinya, download disini.

5. Total PC Cleaner

Aplikasi Pembersih Sampah

Total PC Cleaner adalah aplikasi pembersih yang digunakan untuk membersihkan cache dan file sampah di PC.

Total PC Cleaner dapat digunakan secara gratis dan mampu meningkatkan PC dengan memindai file yang tidak diperlukan.

Total PC Cleaner mempunyai berbagai fitur yang mampu membersihkan file sampah dan membuat ruang kosong baru.

File sampah sebesar apapun dapat dibersihkan oleh Total PC Cleaner, sedangkan untuk mendownload nya disini.

6. Duplicates Cleaner

Aplikasi Pembersih Sampah

Selain file sampah yang tidak digunakan file duplikat juga cukup mengganggu dengan memenuhi ruang penyimpanan PC.

Dan untuk menghapus file duplikasi tersebut, saya rekomendasi kan untuk menggunakan Duplicates Cleaner.

Semua file duplikat dapat di deteksi dan dibersihkan hanya dengan satu klik menggunakan Duplicates Cleaner.

Jika sobat kewalahan dan ingin menghapus file duplikasi yang ada di PC, download Duplicates Cleaner disini.

7. O&O Clevercache

Aplikasi Pembersih Sampah

Jika sobat mencari aplikasi cleaner yang mampu membersihkan chache setelah aktivitas menggunakan PC.

Maka O&O Clever Cache adalah jawabannya, karena aplikasi ini akan cepat bergerak tanpa menunggu PC restart.

Karena jika mengharuskan restart terlebih dahulu untuk membersihkan chache itu akan memotong waktu kita bukan.

Dengan kemudahan yang dimiliki oleh O&O Clever Cache, sobat dapat mendownload nya dengan cara klik disini.

8. SlimCleaner

Aplikasi Pembersih Sampah

Lain dari kebanyakan aplikasi lainnya, SlimCleaner terdapat fitur tambahan untuk menghapus aplikasi terpasang.

Tentu hal tersebut cukup membantu jika nanti ada aplikasi yang tidak pernah instal tetapi ada di pc contohnya seperti chromium.

Dan pastinya SlimCleaner dapat membersihkan dan menghapus file sampah yang dapat memenuhi ruang penyimpanan.

Sedangkan untuk menggunakannya, sobat terlebih dahulu mendownload aplikasi SlimCleaner dengan cara klik disini.

9. Glary Utilities

Aplikasi Pembersih Sampah

Glary utilities merupakan aplikasi pembersih PC yang dapat digunakan untuk melakukan perawatan sistem operasi.

Glary Utilities cukup terkenal dikalangan pengguna PC dan banyak digunakan dengan dibekali 5 fitur andalan mereka.

Fitur tersebut adalah Clean & Repair, Optimize & Improve, Privacy & Security, Files & Folders, System tools.

Dengan menggunakan fitur tersebut sobat dapat membersihkan file sampah dengan mudah, download Glary Utilities disini.

10. nCleaner

Aplikasi Pembersih Sampah

nCleaner merupakan aplikasi pembersih rekomendasi untuk sobat yang sering memasang dan mencopot software.

Hal ini dikarenakan nCleaner sangat bagus dalam menganalisa registry dan sangat komprehensif untuk membersihkan sistem.

Aplikasi nCleaner punya fitur yang berguna untuk membersihkan file registry hingga melacak duplicate file.

Dengan banyaknya fitur yang dimiliki tentunya itu merupakan pilihan yang tepat, dan untuk mendownload nCleaner disini.

11. Toolwiz Care

Aplikasi Pembersih Sampah

Hampir sama dengan aplikasi pembersih PC dari Razer, Toolwiz Care juga merupakan aplikasi All-In-One.

Dan Toolwiz Care juga dapat digunakan secara gratis dengan beberapa fitur tambahan untuk menghilangkan sampah di PC.

Diantara fitur tambahan tersebut adalah System Check-up, System Clean-up, System Speed-up, hingga System Back-up.

Selain itu Toolwiz Care juga dilengkapi dengan berbagai fitur lainnya, dan untuk download Toolwiz disini.

12. Kingsoft PC Doctor

Aplikasi Pembersih Sampah

Kingsoft PC Doctor merupakan aplikasi pembersih  yang sangat membantu dalam menjaga pc dari serangan malware.

Karena selain digunakan untuk membersihkan file sampah, Kingsoft PC Doctor juga dilengkapi antimalware.

Nah selain bisa untuk membersihkan file sampah maka Kingsoft PC Doctor juga dapat memberantas malware.

Dan pastinya sobat jangan ragu untuk menggunakan Kingsoft PC Doctor, sedangkan untuk download aplikasinya disini.

Catatan

Tidak hanya PC saja yang menjadi sarang virus tapi smartphone juga bisa terdapat berbagai virus.

Maka jaga baik-baik PC atau smartphone sobat jangan sampai ada virus yang bisa masuk ke perangkat.

You May Also Like